Daftar Keperluan Perizinan
Seluruh surat dan tanda perizinan terkait, dikategorikan sebagai berikut. Silahkan memilih sesuai kategori pada dropdown berikut.
Kategori surat izin untuk segala perdagangan, produksi, dan pendaftaran usaha.
- Surat Izin Usaha Pemotongan Hewan
- Surat Izin Usaha Salon
- Surat Izin Usaha Peternakan
- Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)
- Surat Izin Usaha Perdagangan Minuman Beralkohol (SIUP-MB)
- Izin usaha Televisi Kabel Rumah (IUTKR)
- Izin Usaha Perdagangan Bahan Bakar Minyak Tanah (IUPB2MT)
- Izin Usaha Mikro Obat Tradisional (IUMOT)
- Izin Usaha Jasa Konstruksi (IUJK)
- Izin Usaha Industri (IUI)
- Izin Usaha Budidaya Perikanan dan Kelatuan (IUBPK)
- Izin Usaha Cafe
- Izin Usaha Hotel (IUH)
- Izin Usaha Bar (IUB)
- Izin Produksi Makanan dan Minuman (IPMM)
- Izin Mendirikan Bangunan (IMB)
- Izin Usaha Pariwisata (IUP)
- Izin Usaha Depot Air Minum Isi Ulang (DAMIU)
- Surat Izin Toko Swalayan
- Surat Izin Toko Obat
- Surat Izin Toko Alat Kesehatan
- Surat Izin Tukang Gigi
- Surat Izin Trayek
- Surat Izin Timbun
- Surat Izin Reklame
- Surat Izin Tanda Daftar Usaha Pariwisata (TDUP)
- Surat Izin Tempat Penjualan Minuman Beralkohol (SITP-MB)
- Surat Perbelanjaan
- Tanda Daftar Gudang (TDG)
- Tanda Daftar Penyehat Tradisional
- Surat Tanda Daftar Keagenan (STDK)
- Surat Tanda Pendaftaran Waralaba (STPW)
Kategori surat izin segala bentuk operasional umum, pendidikan, hingga kesehatan.
- Izin Paud dan Non-Formal
- Izin Pasar Tradisional
- Izin Optik
- Izin Operasional Sekolah
- Izin Operasional Klinik
- Izin Lokasi
- Izin Lab Klinik Pratama Umum
- Izin Kos-kosan
- Sertifikat Laik Fungsi (SLF)
- Operasional Rumah Sakit
- Izin Pengumpulan Limbah B3
- Izin Prinsip
- Izin Pengeluaran Hewan
- Izin Pemasukan Hewan
- Izin Pendirian Lembaga Pendidikan
- Izin Kursus
Kategori surat izin kerja dan praktik bidang kesehatan.
- Izin Praktek Perawat
- Izin Praktik Apoteker
- Izin Kerja Perawat
- Izin Kerja Bidan
- Izin Kerja Apoteker
- Izin Apoteker
- Surat Izin Praktik Tenaga Gizi (SIP-TGz)
- SIP Perawat Gigi
- SIP Okupasi Terapis
- SIP Fisioterapi
- SIP Elektromedis
- SIP Dokter Umum
- SIP Dokter Spesialis
- SIP Dokter Internship
- SIP Dokter Gigi
- SIP Bidan
- SIP Ahli Teknologi Laboratorium Medik (ATLM)
- SIKTTK
- SIK Tenaga Sanitarian
- SIK Tenaga Gizi
- SIK Refraksinis Optision
- SIK Radiografer
- SIK Perekam Medis
- SIK Perawat Anestesi
- SIK Okupasi Terapis
- SIK Fisioterapi